Hai, teman-teman! Untuk kesempatan kali ini saya mewawancarai Mbak Anggi. Pemilik nama lengkap Yenita Anggraini ini senior saya di SD, SMP, dan SMA, yang anehnya kami baru kenal dekat justru setelah kami sama-sama bekerja di lingkungan yang sama. Sewaktu sekolah dulu mah cuma saling lihat saja. Tahu wajah, tapi tidak tahu nama. Ha, ha, ha.
Seperti orang-orang yang sudah saya wawancarai sebelumnya, Mbak Anggi juga hobi membaca. Mbak Anggi juga penulis lho. Cerpennya ada di beberapa antologi. Kerennya lagi beliau juga punya penerbitan sendiri bareng temannya.
Yuk, kita langsung saja ngobrol-ngobrolnya dengan Mbak Anggi. Selamat menikmati!
Lanjutkan membaca “[Interview] Mbak Anggi: Membaca Bisa Mengubah Peradaban”